Tahukah Kamu?
Penyebab kematian bunuh diri ini banyak diawali dengan merasa masalah hidup yang dialami terlalu berat sehingga diri tak sanggup menghadapinya dan memilih bunuh diri.
Melalui buku ini penulis memberikan sudut pandang baru tentang masalah yang ada di dalam hidup ini.
Tentang bagaimana mengelola diri agar bisa merespon masalah tanpa menyakiti diri dan orang lain
Tentang bagaimana kita bisa menerima setiap takdir
Tentang bagaimana kita untuk belajar jujur dengan apa yang dirasakan
Aku baik-baik saja merupakan kalimat yang sering diucapkan oleh orang yang justru saat merasa dirinya tak baik-baik saja.
Kita bisa bohongin orang lain, tapi tidak dengan diri sendiri. Saat diri dibohongi, ia malah akan merasa gelisah dan sulit untuk berpikir positif.
Buku ini mengajak kamu untuk jujur agar kamu suatu hari nanti benar dalam keadaan baik-baik saja, tanpa perlu membohongi diri.
Spesifikasi Buku :
Ukuran Buku A5
184 Halaman
Soft Cover
Kertas Book Paper
Harga 89.000